Rechercher dans ce blog

Saturday, April 23, 2022

Pertukaran Mahasiswa Merdeka II Dibuka, Bebas 20 SKS dan Potongan UKT - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - Buat mahasiswa, kali ini pendaftaran Pertukaran Mahasiswa Merdeka II dibuka mulai 28 April 2022.

Jika kamu mengikuti program ini, maka kamu berkesempatan mendapatkan pengakuan kredit hingga 20 SKS, potongan Uang Kuliah Tunggal (UKT), tiket pesawat PP, hingga biaya hidup.

Dilansir dari laman program-pmm.id, Pertukaran Mahasiswa Merdeka adalah program pertukaran mahasiswa dalam negeri selama satu semester dari satu pulau ke pulau lain.

Mahasiswa juga akan belajar kebhinekaan lewat Modul Nusantara, mata kuliah, dan aktivitas terkait sepanjang pertukaran di kampus lain.

Baca juga: Beasiswa S1-S3 ke Boston University, Tunjangan Capai Rp 368 Juta

Selain pengalaman yang cukup besar, ada juga manfaat lain yang bisa diterima. Untuk info selengkapnya, berikut rinciannya:

Bantuan biaya dan benefit Pertukaran Mahasiswa Merdeka II

1. Mendapat pengalaman baru terkait nilai-nilai keberagaman suku, agama, kepercayaan, kebudayaan, dan bahasa.

2. Mendapat kesempatan untuk merefleksikan nilai kebangsaan dan kebinekaan yang dialaminya menjadi bagian dari sudut pandang dalam memahami kondisi riil yang ditemuinya sehari-hari.

3. Mendapat kesempatan mengambil pilihan mata kuliah di luar program studinya.

4. Memperluas, memperdalam, dan/atau memperkaya pengetahuan akademiknya bantuan berbagai pembiayaan, seperti:

  • Biaya potongan UKT mahasiswa, diberikan langsung ke kampus asal (at cost)
  • Biaya transportasi berupa tiket pesawat keberangkatan dan kepulangan mahasiswa (at cost)
  • Dana kedatangan dan kepulangan untuk mahasiswa (lump sum)
  • Biaya Rapid Antigen Covid-19 keberangkatan dan kepulangan mahasiswa sesuai peraturan perjalanan yang berlaku (at cost)
  • Biaya hidup dan akomodasi selama kegiatan efektif dalam satu semester. Bagi penerima beasiswa Kemendikbudristek (Bidikmisi/KIP-K, Afirmasi, Beasiswa Unggulan) akan dilakukan penyesuaian nilai bantuan
  • Biaya asuransi kesehatan (BPJS Kesehatan) selama kegiatan efektif satu semester.

Syarat Pertukaran Mahasiswa Merdeka II 2022

1. Mahasiswa aktif, terdaftar pada Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PDDikti), sedang menempuh semester ketiga atau lebih.

Adblock test (Why?)


Pertukaran Mahasiswa Merdeka II Dibuka, Bebas 20 SKS dan Potongan UKT - Kompas.com - KOMPAS.com
Read More

No comments:

Post a Comment

Mau Dapat Potongan Tarif Pajak Hiburan? Ini Caranya - Liputan6.com

Sebelumnya, Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Badung, Ray Suryawijaya, menegaskan bahwa PHRI di Bali menolak dengan teg...