Rechercher dans ce blog

Saturday, July 24, 2021

Sisa Potongan Rambut Dibuang Sayang - kompas.id

Memuat data...

AFP/DANIEL LEAL-OLIVAS

Seorang pekerja di salon Adam Reed di Spitalfields, London tengah mencuci rambut seorang pelanggan sebelum rambutnya dipotong. Foto diambil pada Kamis (1/7/2021). Rambut yang telah dipotong kemudian didaur ulang untuk beragam tujuan seperti untuk membersihkan tumpahan minyak, membuat kompos, dan memproduksi energi.

Lain kali setelah selesai memotong rambut, potongan rambutnya jangan langsung dibuang tetapi dikumpulkan dan disimpan saja terlebih dahulu. Soalnya, rambut sisa potongan itu bisa dimanfaatkan untuk banyak hal. Mulai dari menjadi penyerap minyak sampai menjadi kompos atau pupuk tanaman.

Karena banyak manfaatnya, salon-salon rambut di seluruh Inggris diajak untuk bergabung dalam gerakan hijau yang dimulai oleh Green Salon Collective. Kelompok ini memulai gerakan melindungi lingkungan dengan mendaurulang rambut yang sudah dipotong. Rambut sisa potongan itu selama ini terbukti membantu membersihkan tumpahan minyak di laut, berfungsi sebagai kompos atau pupuk, dan menghasilkan energi listrik.

Adblock test (Why?)


Sisa Potongan Rambut Dibuang Sayang - kompas.id
Read More

No comments:

Post a Comment

Mau Dapat Potongan Tarif Pajak Hiburan? Ini Caranya - Liputan6.com

Sebelumnya, Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Badung, Ray Suryawijaya, menegaskan bahwa PHRI di Bali menolak dengan teg...